SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1443H

Hari raya Idul Fitri merupakan salah satu hari raya yang ditunggu-tunggu oleh umat Islam. Idul Fitri biasanya identik dengan hari suci dan penuh berkah, jadi semua masyarakat pasti menantikan tibanya hari raya suci ini. Semua masyarakat ingin sekedar berkumpul bersama anggota keluarga, merayakan hari yang suci ini dengan penuh hikmat.

Idul fitri tahun ini sangat ditunggu-tunggu karena mulai tahun ini kita dapat merayakannnya bersama keluarga besar.
Namun kita tetap selalu menjaga prokes agar dapat merayakan hari suci Idul Fitri dengan penuh suka cita.
Semoga kita semua dapat kembali fitrah yang seutuhnya dan dipertemukan dengan bulan Ramadhan tahun berikutnya.amin

Kami segenap keluarga besar SD Muhammadiyah 26 mengucapkan
Selamat hari raya idul fitri 1443 Hijriah
Taqabbalahuminnnawaminkum taqobbalyakarim
Minal aidzin wal faidzin
Mohon maaf lahir dan bathin

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Prove your humanity: 0   +   3   =  

Keranjang Belanja
Scroll to Top