Excelent Program
Siswa-siswi diwajibkan memiliki hafalan minimal Hafal 1 Juz serta Bimbingan Tahsinul Quran secara khusus.
Program Unggulan:
- Student Exchange Arabic Dan English Day diadakan setiap hari sabtu dengan kegiatan-kegiatan have fun class.
Siswa dilatih untuk selalu melakukan Sholat Berjama’ah, Sholat Dhuha, Baca Al-Quran, Hafalan Surat, Adab/pembiaasaan, Darul Arqam, Leadership Dan Hizbul Wathan.
Untuk mengajak siswa lebih semangat lagi dalm kegiatan belajar mengajar sekolah mengajak para siswa untuk mengikuti kegiatan Outbond, Outdoor Class, dan Daring Class.
Program Kerja Sama Dengan TK
Program ini berawal pada akhir tahun 2020 yang berisi tentang konten berbincang edukasi inspiratif yang menambah wawasan pendidikan untuk kalangan siswa hingga orang tua. Dengan jadwal penayangan 1-2x dalam 1 bulan.
Program ini berawal di awal tahun 2021 dalam program ini ustadzah M26 bercerita kisah menarik yang membantu anak berpikir kreatif, aktif dan menanamkan etika nilai-nilai kehidupan. Penayangan program ini dilakukan 1 bulan sekali untuk menghibur calon peserta didik SD Muhammadiyah 26 Surabaya.
Program ini berawal pada tahun 2021 di periode 25 Agustus-18 September 2021 program ini dikemas sekreatif mungkin untuk melatih kegiatan motorik anak seperti merakit mobil mainan dari kertas.
Program ini berawal pada tahun 2021 di periode 20 September-23 Oktober 2021 kelas percobaan gratis yang terdiri dari beberapa kegiatan belajar mengajar yang sangat seru sebagai bentuk masa pengenalan dan beberapa program sekolah.
Program ini berawal pada tahun 2021 di periode 25 Oktober-30 Oktober 2021 yang pelaksanaannya dilakukan secara virtual untuk para guru dan siswa/i TK dalam maupun luar Surabaya.
Program ini berawal pada tahun 2021 pada periode pertama tepat pada hari ibu 22 Desember 2021, program edukasi yang pelaksanaannya secara dilakukan virtual untuk orang tua dalam meningkatkan pola asuh terhadap anak.